SASTRA INDONESIA
Puisi : menurut KBBI adalah gubahan dalam bahasa yang bentuknya dipilih dan ditata secara cermat sehingga mempertajam kesadaran orang akan pengalaman dan membangkitkan tahapan khusus lewat penataan bunyi, irama dan makna khusus
Puisi
1. Puisi Lama
2. Puisi Baru
3. Puisi Modern/Kontemporer
Jenis Puisi lama
1. Mantra adalah kata-kata yang mengandung unsure hikmat atau kekuatan gaib
Contoh : menyadap nira.
Assslamu’alaikum putrid satokong besar.
Yang beralun berilir si mayang.
mari kecil, kemari!
Mari seni, kemari !,
Mari halus, kemari!
Aku memaut lehermu.
Aku menyanggul rambutmu.
Aku membawa sadap gading.
Aku membasuh mukamu.
Sadap gading merancung kamu.
Kaca gading menadahkanmu
Kolam gading menanti di bawahmu
Bertepuk berkicar dalam kolam gading
Kolam bernama maharaja bersalin.
2. Bidal adalah pepatah, ungkapan, perumpamaan, tamzil ibarat, dan
pemeo
- pepatah adalah kiasan yang dinyatakan dengan kalimat selesai, tetapi seolah-olah dipatah-patahkan yang dikiaskan sesuatu tentang keadaan atau kelakuan seseorang.
3. Pantun
- Air dari cucuran atap jatuhnya kepelimpahan juga
- Tong kosong nyaring bunyinya.
- ungkapan adalah kiasan tentang keadaan atau kelakuan seseorang dengan sepatah kata. Contoh : orang itu berhati jantan ( artinya berani).
- Perumpamaan adalah kalimat yang mengungkapkan keadaan atau kelakuan.
- seseorang dengan mengambil perbandingan kata yang digunakan bagai, bak, seperti,
Ini tugas sekolah ya vina?
BalasHapusmampir jg ke blogku di http://edittag.blogspot.com
ia ni tugas sekolah..
Hapusoke oke